Rabu, 31 Oktober 2012

PROFIL PKBM BUMI PERTIWI


MOTTO
Belajar Terus Berkarya Tanpa Putus

VISI
Visi PKBM Bumi Pertiwi adalah
Tuntas Buta Aksara Dengan Belajar dan
Memiliki Keterampilan Fungsional.

MISI
Untuk mewujudkan misi PKBM Bumi Pertiwi diatas, lembaga ini ditunjang dengan misi  Menciptakan Suasana Masyarakat Yang Gemar Membaca, Menulis dan Berhitung

PROFIL LEMBAGA
PUSAT KEGIATAN BELAJAR MASYARAKAT (PKBM)
BUMI PERTIWI
NO
URAIAN
KETERANGAN


1
Nama Lembaga
PKBM BUMI PERTIWI

2
Nama Penanggungjawab
Drs. SYAHRUL BASIR, M.Si

3
Alamat Lembaga
Jl. S. M. Al-Jufri Desa Tarengge Kecamatan Wotu
Kabupaten Luwu Timur

4
Nomor Rekening
a.     Nama Bank     : BRI Unit Wotu Cabang Palopo
b.    No. Rekening  : 5008 – 01 – 003789 – 53 – 3
c.     Atas Nama       : PKBM Bumi Pertiwi

5
Ijin Operasional
a.     Pemberi Ijin     : Dinas Dikbudparmudora
                                Kab. Luwu Timur
b.    Nomor Ijin       : 800/0698/Dik-LT/VI/2010
c.     Tanggal           : 03 Juni 2010
d.    Masa Berlaku  : 2010 s/d 2013

6
NPWP
02 – 707 – 708 – 0 – 803 – 000

7
Akta Notaris
Herman Labbase, SH
Nomor 20 Tanggal 19 Oktober 2006

8
Nomor Induk Lembaga
73 – 1 – 10 – 00061 0 – 0001

9
Status Gedung
Milik Pribadi

10
Gedung Kantor Yang Digunakan
Bangunan Permanen Milik Sendiri

11
Telp./HP/E-mail
HP           : 081 355 333 123
E-mail     : pkbmbumipertiwi@yahoo.co.id




SEJARAH BERDIRINYA PKBM BUMI PERTIWI
 PKBM Bumi Pertiwi merupaka salah satu bagian dari Lembaga Pendidikan Nonformal dan Informal yang ada di Kabupaten Luwu Timur, didirikan pada tahun 2006 di Desa Tarengge Kecamatan Wotu kabupaten Luwu Timur, proses berdirinya lembaga PKBM ini dilatar belakangi oleh beberapa factor antara lain :
-                 Banyaknya masyarakat yang putus sekolah dalam wilayah Desa Tarengge dan sekitarnya.
-                 Tidak adanya lembaga nonformal dan informal baik secara kelembagaan maupun kemandirian, sehingga bagi masyarakat yang membutuhkan layanan pendidikan nonformal sangat sulit terlayani.
-                 Adanya potensi lingkungan yang dapat dikelola dalam bentuk kelompok belajar, misalnya hasil pertanian dan perkebunan dan lain-lain sebagainya.
Awal berdirinya, kami melayani masyarakat putus sekolah, dari kalangan yang kurang mampu dan kurang beruntung. Kamipun diproses secara alamiah menghadapi banyak tantangan dan permasalahan dalam menjalani program ini. Dengan kemampuan dan bekal yang sangat minim membuat kami banyak belajar dan berjuang mempertahankan komitmen ini.
Hingga saat ini, sejak berdirinya pada tahun 2006, puji syukur kami panjatkan kepada Allah Swt, Tuhan Maha Esa yang telah membimbing kami, memberi kami petunjuk dan kekuatan untuk berjuang dan diproses menjadi semakin bernilai, berarti dan bermanfaat bagi masyarakat di lingkungan sekitar kami.



TUJUAN BERDIRINYA PKBM BUMI PERTIWI
-             Memberdayakan masyarakat agar mampu untuk mandiri
-             Meningkatkan kwalitas hidup masyarakat dari segi social dan ekonomi
-             Meningkatkan kepekaan terhadap maslah masalah yang terjadi     dilingkungannya sehingga mampu memecahkan maslah tersebut.
Untuk mencapai tujuan tersebut,,maka akan dibuat strategi pencapaian yakni :
1.         Peningkatan Kwalitas lulusan melalui peningkatan mutu dalam  pembelajaran
2.         Peningkatan kemampuan tutor dan penyelenggara dalam proses belajar mengajar baik melalui pelatihan, magan, kursus maupun partisipasi dalam berbagai kegiatan ditengah tengah masyarakat
3.         Peningkatan system administrasi kelembagaan melalui managemen yang handal
4.         Peningkatan sarana dan prasarana penunjang pembelajaran melalui kegiatan penggalangan dana dari masyarakat, pemerintah dan kegiatan social dalam bentuk hibah
5.         Perluasan kemitraan dan kerjasama dengan berbagai lembaga non formal lainya, instansi,   pemerintah daerah, swasta, dunia usaha dan industry dan lain sebagainya
6.         Membuka dan mengembangkan program baru sesuai dengan kebutuhan masyarakat selaku obyek pembinaan.
 
RANCANGAN PROGRAM  KERJA PKBM BUMI PERTIWI

-          Jangka Panjang
Merencanakan terciptanya kemampuan masyarakat secara professional dalam mengembangkan potensi diri sesuai kebutuhan masing masing untuk mencapai tingkat kesejahtraan hidup yang lebih baik sesuai dengan cita cita pembangunan masyarakat kabupaten Luwu Timur

-          Jangka Pendek
Memberikan pelatihan, bimbingan dan pembinaan kepada setiap peserta didik sesuai dengan kebutuhan belajarnya  masing masing guna pengembangan bakat dan kemampuan menuju kemandirian.

 
PROGRAM YANG DILAKSANAKAN
PKBM Bumi pertiwi telah mennyelenggaerakan berbagai jenis program pembelajaran dan pembinaan yang antara lain :

No
Jenis Program dan
Nama Kejar
Alamat Program
Jumlah Wb
Ket
1.
Pendidikan Anak Usia Dini :
-          TK dan KB
Tunas Harapan Bangsa

-          TK dan KB
 Balo Balo Indah

-          TPQ Nurul Huda

Desa Tarengge
Kec Wotu

Desa Balo-balo
Kec. Wotu

Desa Maramba
Kec. Wotu

35 orang


30 Orang


30 orang

2.
Pendidikan Kesetaraan
-          Paket B Lanjutan I
Sinar Cendana
-          Paket B Lanjutan I
Lestari Indah
-          Paket B Lanjutan II
Sinar Benteng
-          Paket C Lanjutan II
Maramba Jaya dan Maramba Kreatif

Desa Cendana Hitam Timur Kec. Tomoni Timur
Desa Beringin Jaya
Kec. Tomoni
Desa Benteng
Kec. Burau
Desa Maramba
Kec. Wotu

25 orang

25 orang

25 orang

60 orang

3.
Program Pendidikan Keterampilan
-          Kursus Menjahit
Tingkat Dasar
-          Tata Boga
Desa Tarengge
Kec. Wotu


25 Orang

10 Orang

4.
Taman Bacaan Masyarakat (TBM)
Desa Tarengge
Kec. Wotu
30    orang



PROGRAM YANG TELAH DILAKSANAKAN
No.
Jenis Program
Jumlah Alumni
Alumni Tahun
1
Pendidikan Anak Usia Dini (TK/KB)
25 orang
2012
2
Paket A
20 orang
2009
3
Paket B
259 orang
2008 – 2001
4
Paket C
214 orang
2009 – 2011
5
Keterampilan
45 orang
2011

TANAGA PENDIDIK DAN KEPENDIDIKAN PKBM BUMI PERTIWI
No.
TUTOR/NST dan PENYELENGGARA
JUMLAH
PEKERJAAN
KETERANGAN


1
Pendidikan Anak Usia Dini (TK, KB, TPQ)
9 orang
Guru
SMA dan D.II

2
Paket A
3 orang
Guru
S. 1

3
Paket B
24 orang
Guru
D.II, S.1 dan S.2

4
Paket C
9 orang
Guru
D. II dan S.1

5
Kursus Menjahit
4 orang
Wiraswasta dan Guru
SMA, D.II dan S.1

6
Kursus Komputer
3 orang
Wiraswasta dan Guru
SMA, D.II dan S.1

7
Staf PKBM
5 orang
Wiraswasta dan Guru
SMA, D.II dan S.1

8
Pendamping
2 Orang
Volunder PKBM
SMA

9
Lapangan Volunder
2 Orang
Staf PKBM
SMA




SARANA DAN PRASARANA PKBM BUMI PERTIWI
1.
Status Lahan / Bangunan
·         Luas Tanah 22x85 m2
·         Luas Bangunan 8x10 m2
Hak Milik

2.
Rincian Bangunan
·         Halam bermain PAUD
·         Ruang Tamu
·         Ruang Sekretariat
·         Ruang Belajar Teori
·         Ruang perpustakaan / Taman Bacaan
·         WC
·         Gudang
·         10 x 14 m2
·         4x5 m2
·         4x5 m2
·         9x5 m2
·         4x5 m2
·         3x4 m2
·         3x4 m2

No.
Sarana dan Prasarana
Jumlah
Peruntukan
Keadaan


1
Meja Sekretariat
1 Buah
Sek PKBM
Baik

2
Meja Biasa
2 Buah
Sek PKBM
Baik

3
Kursi Plastik
10 Buah
Sek PKBM
Baik

4
Papan Tulis
1 Buah
Sek PKBM
Baik

5
Rak Buku
2 Buah
Sek PKBM
Baik

6
Jam Dinding
1 Buah
Sek PKBM
Baik

7
Meja dan bangku
20 Buah
Untuk Belajar
Baik

8
Komputer
6 unit
Sek PKBM
Baik

9
Leptop
2 unit
Sek PKBM
Baik

10
Printer
3 Buah
Sek PKBM
Baik

10
Papan Struktur Organisasi
1 Buah
Sek PKBM
Baik

11
Papan Keadaan Warga Belajar
1 Buah
Sek PKBM
Baik







12
Mesin Jahit
10 Buah
Untuk Praktik
Baik







13
Mesin obras
1 Buah
Untuk Praktik
Baik









MITRA KERJA
No
Uraian
Keterangan


1
Mitra Kerja
1.     Dinas Pendidikan Provinsi Sulawesi Selatan
2.     BPPNFI Regional V Makassar
3.     Dinas Pendidikan Kabupaten Luwu Timur
4.     Dinas Koperindak dan UKM Kabupaten Luwu Timur
5.     Badan Pemberdayaan Perempuan Kabupaten Luwu Timur
6.     Pemerintah Desa Tarengge
7.     Lembaga Non Formal dan Informal



 
PARTISIPASI LEMBAGA DALAM BERBAGAI KEGIATAN PNFI
No.
Jenis kegiatan
Pelaksana
Tempat
Tahun
Ket.
1
Pelatihan Tutor KF
Dinas Pendidikan Provinsi Sul-Sel
Makassar
2007
2008
2009

2
Pelatihan TBM
Dinas Pendidikan Provinsi Sul-Sel
Makassar
2008

3
Pelatihan Tutor KF
PKBM Bumi Pertiwi
Tarengge
2009

4
Pelatihan Tutor Paket B
Dinas Pendidikan Provinsi Sul-Sel
Makassar
2007
2008
2009

5
Pameran Hari Aksara
Dinas Pendidikan Provinsi Sul-Sel
Sengkang
2010

6
Pelatihan Tutor PAUD
Dinas Pendidikan Provinsi Sul-Sel
Makassar
2011

7
Pelatihan Workshop Penyusunan KTSP
Dinas Pendidikan Dikbudparmudora
Malili
2011

8
Pelatihan Pendataan PAUD dan PAUDNI
Dirjen PAUDNI
Makassar
2011

9
Workshop Peningkatan Mutu Program Keterampilan se Indonesia Timur
Dirjen Kursus
Surabaya
2011

10
Ortek Pemberian Tunjangan Fungsional dan Profesi Guru TK
BPKB
Prov. Sul-Sel
Maros
2011

11
Pelatihan Pengelolaan Koperasi
Kementrian Koperasi
Makassar
2011

12
Bimbingan Teknis Pengembangan UMKM se Luwu Timur
Gubernur
SUL-SEL
Tomoni
2012

13
Bintek Pengelola dan Tutor Paket B se Indonesia Timur
Dirjen Dikdas
Makassar
2012

14
Ortek Pengelolaan Kursus
Dinas Pendidikan Prov. Sul-sel
Makassar
2012

15
Temu Ilmiah dan Dialog Terbuka
UIT
Makassar
2012

16
Pelatihan Peningkatan Kapasitas Koperasi Unggulan
Dinas Koperasi dan UMKM Peovinsi Sul-Sel
Palopo
2012

17
Ortek Program PNFI se Sul-Sel
Dinas Pendidikan Prov. Sul-Sel
Makassar
2012


PRESTASI YANG PERNAH DIRAIH
No.
Prestasi Pada Bidang
Pemberi penghargaan
Jenis penghargaan
Tahun
Ket.
1
Kursus
Gubernur
Prop. Sulsel
Piagam
2012

2
Kelompok Bermain (KB)
Gubernur
Prop. Sulsel
piagam
2012


BELAJAR TERUS

BERKARYA TANPA PUTUS



Tidak ada komentar:

Posting Komentar